Manusia Purba Indonesia Bertahan Hidup dengan Cara?

Pada zaman dulu, manusia purba Indonesia bertahan hidup dengan cara berpindah-pindah tempat, mencari makanan, berburu dan meramu serta berternak. Itu semua adalah kegiatan yang mereka kerjakan setiap harinya. Jenis manusia purba dulu tidak memiliki pekerjaan tetap seperti masa sekarang.

Manusia Purba Indonesia Bertahan Hidup dengan Cara?

Untuk dapat bertahan hidup di alam liar, manusia purba melakukan beberapa cara unik. Mereka semua hidup secara berkelompok dan saling bantu membantu satu dengan lainnya. Meskipun, tidak ada pekerjaan tetap yang dilakukan. Berikut adalah beberapa uraian cara bertahan hidup manusia purba.

Nomaden

Manusia purba bertahan hidup dengan cara berpindah-pindah tempat tinggal atau biasa dinamakan sebagai nomaden. Hidupnya selalu berpindah-pindah tempat, biasanya hal ini menyesuaikan persediaan bahan makanan dan binatang buruan di sekitar tempat itu.

Manusia Purba Indonesia Bertahan Hidup dengan Cara?

Umumnya, masyarakat purba akan mencari lokasi yang dekat dengan sumber mata air seperti danau, sungai dan juga hutan. Karena di ketiga tempat ini bahan makanan dan kebutuhan pangan bisa diperoleh lebih mudah. Salah satu sebabnya adalah lokasinya cukup strategis.

Mencari Makanan

Kegiatan sehari-hari dari manusia purba selama siang hari adalah mencari makanan. Biasanya mereka akan melakukan pembagian tugas dalam hal ini. Para perempuan tetap berada di area tempat tinggal dan menyiapkan tempat memasak.

Sedangkan para lelaki akan pergi ke hutan untuk mencari bahan makanan untuk sarapan dan juga makan malam nanti. Mereka akan saling bekerja sama dan membentuk tim. Supaya dapat mempermudah dalam mendapatkan makanan di hutan liar.

Berburu dan Meramu serta Berternak

Dilansir dari nesabanesia.com, kegiatan berburu menjadi salah satu aktivitas harian bagi masyarakat purba. Bahkan, kegiatan ini juga sampai saat sekarang masih menjadi rutinitas bagi orang-orang yang tinggal di pedalaman. Terutama suku-suku asli di sekitar daerah Papua, Sulawesi dan Sumatra.

Mereka masih mempertahankan warisan budaya berburu dan meramu dari nenek moyang. Ada juga yang memilih berternak hewan-hewan ternak di tempat tinggal mereka. Dengan tujuan, saat sudah besar akan disembelih untuk makan bersama-sama.

Jadi, jawaban yang tepat untuk pertanyaan manusia purba Indonesia bertahan hidup dengan cara?

Jawaban: nomaden (hidup berpindah-pindah), mencari makanan, berburu dan meramu serta berternak.

Sekian sedikit informasi menarik mengenai jawaban dari pertanyaan manusia purba Indonesia bertahan hidup dengan cara? Ada banyak hal yang bisa dilakukan oleh masyarakat purba untuk dapat bisa hidup di alam bebas dan liar dulu. Mereka juga memiliki sikap dan rasa persaudaraan tinggi terhadap sesamanya.